Praktikum

Menginstall PHP dengan Nginx pada CentOS 8

PHP (Hypertext Preprocessor) merupakan bagian dari LAMP (Linux Apache MariaDB PHP) / LEMP (Linux Nginx MariaDB PHP) stack. Bahasa PHP digunakan sebagai salah satu bahasa pemrograman web yang sering digunakan dan dapat disisipkan di file HTML. Fungsi PHP dapat membuat web menjadi lebih dinamis dan web yang kita gunakan dapat membaca file yang berformat .php. …

Menginstall PHP dengan Nginx pada CentOS 8 Read More »

Cara Install PHP dengan Nginx di CentOS 8

PHP adalah salah satu bahasa pemrograman paling populer di dunia yang digunakan untuk membangun website. PHP menjadi bagian dari LAMP (Linux Apache MariaDB PHP) / LEMP (Linux Nginx MariaDB PHP) stack. 0.Install Nginx Install Nginx terlebih dahulu. dnf install nginx systemctl enable –now nginx systemctl start nginx systemctl status nginx Baca tutorial lengkap Cara menginstall Nginx …

Cara Install PHP dengan Nginx di CentOS 8 Read More »

Cara Menginstall Nginx di CentOS 8

Nginx adalah salah satu web server populer di dunia yang menjadi pesaing dari Apache web server. Nginx menjadi alternatif pilihan karena lebih hemat dalam pemakaian resources dan selain menjadi web server bisa juga digunakan sebagai reverse proxy. 0.Perangkat yang Digunakan Sebelum melangkah ke tutorial install Nginx, berikut perangkat yang saya gunakan dalam tutorial ini: VPS …

Cara Menginstall Nginx di CentOS 8 Read More »

Cara Setting Firewall dengan FirewallD di CentOS 8

FirewallD adalah perangkat lunak untuk mengelola firewall di Linux yang mendukung fitur zones (zona jaringan) untuk menentukan tingkat kepercayaan koneksi. FirewallD sudah terinstall dan aktif secara default di CentOS 8. Hal tersebut dapat kita verifikasi dengan mengecek service dan statusnya. systemctl status firewalld firewall-cmd –state   0.Install FirewallD Jika FirewallD belum terinstall maka jalankan perintah …

Cara Setting Firewall dengan FirewallD di CentOS 8 Read More »

Install WordPress dengan LEMP di CentOS 8

WordPress adalah perangkat lunak kategori Content Management System (CMS) yang dikembangkan menggunakan bahasa pemrograman PHP dan database MySQL/MariaDB. Pada tahun 2019, sebanyak 34% website yang ada di internet memakai WordPress. Sementara untuk market share CMS, WordPress mendominasi sebesar 60% dibandingkan CMS lainnya. 0.Perangkat yang Digunakan Perangkat yang digunakan di tutorial ini, yaitu: Vultr VPS CentOS …

Install WordPress dengan LEMP di CentOS 8 Read More »

Scroll to Top